judul posting

Evaluasi BAB VII Kls9 BSE TIK

1. Web berikut bukan sebuah jasa Webmail .... 
a. http://mail.yahoo.com 
b. http://www.plasa.com
c. http://www.telkom.net
d. http://www.google.com
2. Dari negara manakah e-mail address director@
bbc.co.uk?
a. Amerika Serikat
b. Jepang
c. Inggris 
d. Australia
3. Untuk membuat e-mail di telkom.net, informasi 
berikut tidak di perlukan ....
a. Nama
b. Alamat
c. Tanggal Lahir
d. Nama orang tua
4. Untuk membuat e-mail di plasa.com, kamu perlu 
memasukan informasi berikut ....
a. Pekerjaan
b. Nomor KTP
c. Status Perkawinan
d. Jenis Kendaraan
5. Apa yang tidak perlu di perhatikan dalam 
mengirimkan e-mail?
a. Alamat tujuan
b. Hal atau subject
c. Isi berita
d. Gambar
6. Lokasi atau folder tempat e-mail yang masuk ada 
di….
a. Inbox
b. Outbox
c. Draft
d. Sent
7. Untuk masuk ke Webmail, yang tidak perlu kita 
lakukan adalah ....
a. Mengakses situs webmail
b. Memasukan username
c. Memasukan password
d. Memasukan nomor
8. Apa beda Webmail di Indonesia dengan Webmail 
di luar negeri?
a. Lebih banyak virus.
b. Tidak bisa mengirim gambar.
c. Sama saja
d. Ada menu berbahasa Indonesia.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar